Membuat Bros Cantik Dari Potongan Kain Dan Kancing Baju

advertise here
Hallo sobat,,,,pas banget deh waktu luang yang kita miliki memang paling cool bila diisi dengan hal hal yang bermanfaat.Apalagi dengan seni,karena selain menghilangkan rasa stres,seni juga bisa meningkatkan kemampuan pikiran kita dan mempertajam ingatan.
Teman teman,kali ini kita mencoba membuat bros dari kain sisa,atau kain perca yang sudah tidak terpakai,dan kancing baju yaa...........

Nah,,,,,sobatku....Pertama kita siapkan dulu bahan dan peralatanya ,antara lain adalah:

  1. Kain perca ukuran 5x30cm.
  2. Kancing baju.
  3. Jarum dan benang untuk menjahit.
  4. Peniti.

Baca juga:


Cara membuatnya mudah sekali loo...
Langsung disimak yuk tutorialnya dibawah ini.


  • A. Lipat kain perca menjadi dua bagian, kemudian jahit jelujur pada bagian tepi. 


  • B. Tarik hingga membentuk kerutan dan rapikan kedua ujung kain, kemudian jahit dengan tangan.

  • C. Setelah dirapikan,pasang kancing baju pas ditengah tengah kerutan menggunakan peniti.

  • D. Jahit dengan benang dengan teliti dan hati hati.


Sobat,,,,juga bisa mencoba dengan kombinasi warna yang lain,seperti warna kancing,kain yang bervariasi dan corak yang beraneka ragam,sesuai dengan selera masing masing.

Selamat mencoba ya sobat sobatku, Semoga tutorial ini mudah dipahami dan berguna pada setiap pembacanya. Jika sahabat merasa artikel ini bagus,silahkan bagikan atau kabarkan pada sahabat yang lain,Terima kasih.